Senin, 01 Februari 2010

HANBOK

Kalau Indonesia punya batik or kebaya. Korea punya mempunyai HANBOK sebagai bajunya. Karena aku cinta banget ma SUPER JUNIOR aku jadi pengen tau mengenai hal - hal berbau korea, misalnya melalui bajunya yaitu HANBOK.

Aku sendiri, cukup sering ngeliat hanbok, baik di drama kek PRINCESS HOURS, JEWEL IN THE PALACE, atau piku - piku dari boyband kek SUPER JUNIOR, SHINEE, TVXQ, dan lain - lain. Mari kita mulai.
Hanbok merupakan pakaian tradisional korea. Meskipun di zaman sekarang udah jarang orang menggunakannya, namun hanbok masih tetap di gunakan dalam perayaan seperti imlek, chusok dan pesta pernikahan. Di korea orang pertama kali mengenakan hanbok pada saat merayakan ulang tahunnya yang pertama.

 
  
piku - piku diatas merupan pikunya anak anak suju pas make hanbok untuk perayaan chusok. Lucu - lucu dan imut imut.

Cewek - cewek korea kurang senag saaat memakai hanbok karena walaupun terlihat sangat cantik, namun dalam pemasangannya hanbok itu sangat menyiksa. Dalam memakai handok sehelai kain dililitkan di atas dada dan ikatkan kuat - kuat meratakan dada sehingga membuat kesulitan dalam bernafas.

Ini dia bagian - bagian hanbok untuk cewek . kalo yang cowoknya aku belum nemu. pii kalo udah pasti aku tambahi.
hanbok copy 
1. Jeogori: ialah bagian atas dari hanbok ( baju ).Untuk hanbok laki-laki ukurannya lebih besar dan simple, sedangkan untuk wanita agak pendek dan ditandai garis lengkung  dan dekorasi yang lembut.
2.Deong Jong : yaitu krah yang berwarna yang berwarna putih .
3.  Otgoreum (Cloth Strings):  adalah pita yang dipakai pada baju hambok untuk wanita, yang melintang hingga ke Rok ( chima )
4. Chima : adalah rok pada bagian hanbok. Ada berbagai macam jenis chima, ada yang lapisan tunggal dan ada juga yang double.
5.Pattern:  susunan gambar atau garis  dan juga perpaduan warna.

Untuk acara pernikahan, para pengantin wanita lebih memilih menggabungkan model tradisional dengan model moderen. Untuk perkawinan hanvok yang digunakan adalah hanbok berwarna merah-hijau. Untuk acara pertunangan menggunakan hanbok berwarna merah muda.

Cuma segini yang aku tahu. Bagi chingu yang punya info lebih tolong di comment ya, supaya bisa aku tambahin

Tidak ada komentar:

Posting Komentar